Langsung ke konten utama

Postingan

Postingan Terbaru

Euphoria Latihan Rutin ke-4 Divisi Protokol! [Special Edition]

Assalamu'alaikum, kakak-kakak! ---- Bagaimana nih kabarnya semua? Semoga selalu sehat, jangan lupa tetap patuhi protokol kesehatan dan stay at home, yaa! Pada kesempatan ini kita dapat berjumpa kembali dalam acara latihan rutin Divisi Protokol.  Yuk, kita simak keseruannya! Pada hari Sabtu [10/07] 2021 Divisi Protokol  Pramuka UIN SATU Tulungagung menyelenggarakan latihan rutin bertajuk bagaimana sih caranya bisa melakukan Public Speaking yang bagus? Tentunya untuk melakukan Public Speaking masing-masing orang memiliki perbedaan masing-masing, ya. Di era pandemi seperti ini, Public Speaking harus memiliki gaya baru karenanya hal ini sangat penting sebagai wadah keaktifan individu di dalam sebuah organisasi. Public Speaking harus mampu menjadi dasar seseorang memperoleh edukasi dalam berlatih berbicara di depan banyak orang. Kagiatan ini dilaksanakan secara online melalui media Zoom Meeting dan sasarannya sendiri adalah anggota Gugusdepan Racana UIN SATU Tulungagung. Mes

Postingan Terbaru

Latihan Rutin ke-4 di Depan Mata

Super Atraktif! Inilah Aksi Peserta Latihan Rutin ke-3 Bersama Kak Silvi Nuryana

Ragam Praktik MC di Larut 2

Hadir Kembali! Ikutilah Kegiatan Latihan Rutin ke-3 Bersama Kak Silvi Nuryana

Selamat Idul Fitri 1442 H

PECAH! BEGINILAH KEMERIAHAN PEMANTAPAN PRAKTIK MC DIVISI PROTOKOL

100% Seru! Ikutilah Pemantapan Praktik MC bersama Kak Yauma Bahru Isnaini

Selamat Hari Pendidikan Nasional 2021

Jadi Sorotan! Divisi Protokol Sukses Gelar Webinar Bertajuk Kiat Sukses Menjadi MC

Latihan Rutin ke-2 Divisi Protokol

Coming Soon Latihan Rutin ke-2 Divisi Protokol - April

Selamat Menunaikan Ibadah Puasa 1442 H

Sebuah Awalan : Latihan Rutin Online Ke-1 Divisi Protokol 2021

Rapat Triwulan Divisi - 8 April 2021

Obrolan Seru! Inilah Agenda Pertama Divisi Protokol Via Daring

Struktur Kepengurusan Divisi Protokol Periode 2021

Selamat Datang di Divisi Protokol Pramuka IAIN Tulungagung